Jambu biji mengandung antioksidan dan vitamin yang melimpah. Kandungan ini membuat manfaat jambu biji sebanding dengan rasanya yang nikmat dan segar. Yuk, simak beragam manfaat jambu biji bagi kesehatan tubuh! Jambu biji dikenal sebagai buah tropis yang banyak tumbuh di Meksiko, Amerika Tengah, Karibia, dan Amerika Selatan. Buah yang juga disebut guava ini telah banyak… Lanjutkan membaca Manfaat Jambu Biji bagi Kesehatan Tubuh